No image available for this title

Text

KTI D IV:Perbedaan usia, paritas, usia kehamilan, kehamilan ganda pada kejadian peeeklampsia yang dialami ibu hamil trimester III di Rumah Sakit Proklamasi Karawang tahun 2018



ABSTRAK
Nama : Widya Heristi
Program Studi : D4 Bidan Pendidik
Judul
: Perbedaan Usia, Paritas, Kehamilan Ganda Pada Kejadian
Preeklampsia Yang Dialami Ibu Hamil Trimester III Dirumah Sakit Proklamasi
Karawang Tahun 2018
Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang telah dilakukan dirumah sakit
Proklamasi Karawang didapatkan angka kejadian preeklampsia pada tahun 2016 ibu
yang terkena preeklampsia 101 dengan 5,33 % di tahun 2016. Tujuan dari penelitian
ini untuk mengetahui perbedaanusia ibu, paritas, usia kehamilan, dan kehamilan
ganda pada kejadian preeklampsia yang dialami ibu hamil trimester III.Jenis
penelitian menggunakan penelitian kuantitatif yang bersifat analitik dengan
pendekatan Cross Sectional. Penelitian ini dilakukan pada bulan februai 2018,
pengambilan sampel dengan total sampling yaitu semua ibu hamil yang pre eklampsi
sebanyak 110 orang. Data yang digunakan adalah sekunder dari register dan rekam
medik tabulasi dan dianalisis secara univariat dan bivariat. Hasil penelitian ini
menunjukan bahwa terdapat perbedaan usia ibu sebesar p-value 0,001, paritas sebesar
p-value 0,016, usia kehamilan sebesar p-value 0,009 dan tidak terdapat perbedaan
kehamilan ganda sebesar p-value 0,372. Kesimpulan menunjukan terdapat perbedaan
usia, paritas, usia kehamilan dan serta tidak terdapat perbedaan kehamilan ganda pada
ibu hamil trimester III dengan kejadian preeklampsi dirumah sakit proklamasi
karawang tahun 2018. Oleh karena itu perlukan adanya upaya preventif menegakan
kemungkinan preeklampsi secara dini dengan meningkatkan kualitas dan kuantitas
Ante Natal Care.
Kata kunci: usia ibu, paritas, usia kehamilan dan kehamilan ganda kejadian
preeklampsia
v
STIKes Mitra RIA Husada
ABSTRAK
Name
: Widya Heristi
Study Program : D4 „Bidan Pendidik‟ (Education Midwife)
Title
: Age Differences, Parity, Multiple Pregnancy In Preeclampsia
Occurrences Experienced Trimester III Pregnant Women In Hospital
Proclamation Karawang Year 2018.
Based on preliminary study results that have been done in the hospital
Based on preliminary study results that have been done in hospital
Proklamasi Karawang got the number of incidence of preeclampsia in 2016
mothers affected by preeclampsia 101 with 5.33% in 2016.This disease
generally occurs in the third quarter of pregnancy, this situation will bring
bad impact for mother and fetus even death. The purpose of this study to
determine the difference in maternal age, parity, gestational age, and multiple
pregnancy in the incidence of preeclampsia experienced by trimester III
pregnant women.This type of research uses quantitative research that is
analytic with Cross Sectional approach. This research was conducted on
februai 2018, sampling with total sampling that is all pregnant women pre
eklampsi as many as 110 people. The data used were secondary to register
and medical record tabulation and univariate and bivariate analyzed.The
results of this study indicate that there are differences in maternal age of p-
value 0.001, parity of p-value 0.016, gestational age of p-value 0.009 and
there is no difference of double pregnancy by p-value 0.372.The conclusion
shows there are differences of age, parity, gestational age and there is no
difference of pregnancy double in pregnant mother of trimester III with
incidence of preeclamption in hospital proclamation karawang year 2018.
Therefore, there is a need for preventive efforts to uphold the possibility of
pre-eclampsion early by improving the quality and quantity of Ante Natal
Care.
Key word :Gaternal age, Parity, Gestational Age and Multiple Pregnancies of
Preeclampsia Events.


Ketersediaan

L000170KD4 13 91My Library (RUANG 1 RAK 4)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KD4 13 91
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
618.2007
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this